Panggilan Hidup Berkeluarga (Silabus PAK Kelas XII Semester 5)
Penyusunan silabus wajib dilakukan oleh guru atau tenaga kependidikan. Pada bagian ini, sebagai guru Pendidikan Agama Katolik & Budi Pekerti pada jenjang pendidikan Sekolah Menengah Atas dan sederajat, penulis membagikan silabus pelajaran Agama Katolik.
Silabus ini dibuat setelah mendapat bimbingan dan pengarahan dari instruktur dan pengawas Pendidikan Agama Katolik tingkat kabupaten Sumba Timur.
Silabus kali ini tidak berbeda jauh dengan model silabus pada sesi sebelumnya. Namun ada sedikit perbedaan, yakni penulis memasukan dua materi ajar untuk dua kali pertemuan. Pada bagian ini, penulis membagikan silabus pelajaran Agama Katolik untuk kelas XII (Dua Belas) Semester Lima (5). Materi dimaksud antara lain : "Panggilan Hidup Berkeluarga" dan materi berikutnya adalah "Perkawinan dalam Tradisi Gereja Katolik"
SATUAN PENDIDIKAN : .............................
KI 2 Mengembangkan perilaku ( jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli, santun, ramah lingkungan,Gotong royong, kerjasama, cinta damai, responsif dan pro-aktif) dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
KI 3 Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dan metagognitif dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI 4 Mengolah, menalar, dan
menyaji dalam ranah
konkret dan ranah
abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya
di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.
Kompetensi Dasar
|
Materi
Pembelajaran
|
Ruang Lingkup
|
Nilai Karakter
|
Kegiatan Pembelajaran
|
Penilaian
|
Alokasi Waktu
|
Sumber Belajar
|
1.1Bersyukur atas
panggilan hidupnya sebagai
umat Allah (Gereja) dengan menentukan langkah yang tepat dalam menjawab panggilan hidup tersebut.
2.1Bertanggung-jawab Atas panggilan hidupnya sebagai umat Allah(Gereja) dengan menentukan langkah yang tepat dalam menjawab panggilan hidup tersebut
3.1Memahami
panggilan hidupnya sebagai umat Allah
(Gereja) dengan menentukan langkah
yang tepat dalam menjawab
panggilan hidup tersebut
4.1 Melakukan aktivitas (misalnya menuliskan refleksi/doa/puisi) tentang panggilan hidupnya sebagai umat Allah (Gereja) dengan menentukan langkah yang tepat dalam menjawab panggilan hidup tersebut
|
Panggilan hidup berkeluarga
|
Masyarakat
|
1. Religius
2. Nasionalis
3. Integritas
4. Mandiri
5. Gotong Royong
|
· Menyimak penjelasan tentang makna hidup manusia sebagai panggilan.
· Mengamati aneka ragam
panggilan hidup, serta
pertanggungjawaban dalam hidup.
· Mengamati kehidupan dalam keluarga sendiri dan keluarga sekitarnya.
·
Apa maksudnya
hidup manusia itu bermakna?
·
Apa
makna perkawinan?
·
Apa itu keluarga?
·
Mengapa
hidup berkeluarga itu suatu panggilan?
·
Studi pustaka tentang
pemaknaan hidup manusia.
·
Mencariinformasi di berbagai sumber (buku-internet)
pandangan-pandangan masyarakat
mengenai makna perkawinan .
·
Mencari informasi
di berbagai sumber
(buku-internet) pandangan-pandangan masyarakat pada umum nya
tentang makna keluarga .
·
Mencari informasi berita di
media massa tentang kasus perceraian.
·
Mencari pandangan Gereja
tentang hidup berkeluarga sebagai suatu bentuk panggilan.
· Menganalisis
makna hidup manusia sebagai suatu
panggilan.
· Menganalisis
pandangan-pandangan masyarakat
pada umumnya tentang makna perkawinan.
· Menganalisis
pandangan-pandangan
masyarakat pada umumnya tentang makna keluarga.
·
Menganalisis kasus perceraian yang terjadi di masyarakat
dan mengaitkannya dengan arti,tujuan,dan dasar
hidup berkeluarga,
· Menyimpulkan
pandangan Gereja tentang hidup berkeluarga sebagai suatu bentuk
panggilan
· Menuliskan refleksi tentang panggilan hidup berkeluarga
· Mensharingkan hasil analisis tentang makna hidup
manusia sebagai suatu panggilan.
· Mempresentasikan pandangan-pandangan masyarakat pada umumnya tentang makna perkawinan.
· Mempresentasikan
pandangan-pandangan
masyarakat pada umumnya tentang makna keluarga.
·
Mempresentasikan kasus perceraian yang terjadi di masyarakat
dan mengaitkannya dengan arti,tujuan,dan dasar
hidup berkeluarga,
· Mempresentasikan
pandangan Gereja tentang hidup berkeluarga sebagai suatu bentuk
panggilan
· Mempresentasikan secara spontan refleksi tentang panggilan hidup berkeluarga.
· Mengungkapkan doa bagi setiap keluarga supaya menjaga keutuhan
hidup berkeluarga.
|
1. Penilaian
Sikap (Observasi dan Penilaian diri)
2. Penilaian
Pengetahuan (Tes Tertulis,
Tes lisan dan penugasan)
3. Penilaian
Keterampilan (Unjuk Kerja/ Produk/proyek/ portofolio )
|
19 x 45 menit
(15 x 45 Menit JP + 4 x 45 menit UH)
|
1. Mat 19:1-13; GS art. 52
2. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2017. Pendidikan Agama Katolik dan Budi Pekerti Buku Guru Kelas X.1 Jakarta:
3. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2017. Pendidikan Agama Katolik dan Budi Pekerti Buku Siswa Kelas X1. Jakarta:
4. Pengalaman Iman Guru dan Siswa
|
Perkawinan dalam tradisi Gereja
Katolik
|
Masyarakat
|
1. Religius
2. Nasionalis
3. Integritas
4. Mandiri
5. Gotong
Royong
|
· Menyimak cerita kesaksian
tentang perkawinan dari pasangan suami-istri Katolik.
·
Apa
landasan perkawinan Katolik?
·
Apa
ciri-ciri perkawinan Katolik?
·
Apa hakikat
spiritual perkawinan Katolik?
·
Apa hakikat
sosial perkawinan Katolik?
·
Apa
syarat-syarat dalam perkawinan Katolik?
·
Apa
itu penyelidikan kanonik?
·
Apa saja
halangan-halangan yang dapat membatalkan/sahnya perkawinan menurut tradisi
Gereja Katolik?
·
Apa tujuan
perkawinan Katolik?
· Mencari informasi di berbagai media; cerita, kisah,
kesaksian orang Katolik tentang
perkawinan.
· Studi pustaka Kitab Suci tentang makna tujuan perkawinan.
· Studi pustaka ajaran Gereja
tentang perkawinan. Informasi yang
perlu dikumpulkan adalah;
landasan biblis perkawinan
Katolik, hakikat spiritual perkawinan Katolik, hakikat sosial perkawinan
Katolik, proses perkawinan Katolik (syarat-syarat, penyelidikan kanonik)
tujuan perkawinan Katolik.
· Menganalisis studi pustaka Kitab Suci dan Ajaran Gereja Katolik berkaitan dengan tradisi perkawinan dalam Gereja Katolik.
· Analisa menyangkut hal-hal;
landasan biblis perkawinan
Katolik, hakikat spiritual perkawinan Katolik, hakikat sosial perkawinan
Katolik, proses perkawinan Katolik (syarat-syarat, penyelidikan kanonik)
tujuan perkawinan Katolik.
· Membuat refleksi tentang keluhuran
perkawinan dalam tradisi Gereja Katolik.
· Mempresentasikan hasil studi
pustaka Kitab Suci dan Ajaran Gereja
Katolik berkaitan dengan tradisi perkawinan dalam Gereja Katolik.
· Mempresentasikan tentang apa
landasan biblis perkawinan Katolik, hakikat
spiritual perkawinan Katolik, hakikat sosial perkawinan Katolik, proses
perkawinan Katolik (syarat-syarat, penyelidikan kanonik) tujuan perkawinan
Katolik.
· Mempresentasikan
refleksi tentang keluhuran perkawinan dalam tradisi Gereja Katolik.
· Mengungkapkan doa bagi
calon pasangan suami – isteri agar
dapat menyiapkan hidup berkeluarga dengan baik
|
1. Penilaian
Sikap (Observasi dan
Penilaian diri)
2. Penilaian
Pengetahuan (Tes Tertulis,
Tes lisan dan penugasan)
3. Penilaian
Keterampilan (Unjuk Kerja/ Produk/proyek/ portofolio )
|
1. Kej 2:18-25; Mrk 10:2-12, UU no, 1 Tahun 1974; HK1055; GS art. 34, 48, 52a
2. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2017. Pendidikan Agama Katolik dan Budi Pekerti Buku Guru Kelas X.1 Jakarta:
3. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2017. Pendidikan Agama Katolik dan Budi Pekerti Buku Siswa Kelas X1. Jakarta:
4. Pengalaman Iman Guru dan Siswa
|
Mengetahui, ..............................
Kepala Sekolah, Pengawas PAK, Guru Mata Pelajaran,
......................... ......................... ...................................
NIP. ................. NIP. ................ NIP. ...........................
Demikian silabus pemebelajaran Pendidikan Agama Katolik dan Budi Pekerti kelas XII (Dua Belas) semester Lima (5). Semoga bermanfaat bagi semua pihak yang membutuhkannya. Semua pertanyaan dan usul saran bisa disampaikan di kolom komentar. Terima kasih. Salam.
0 Response to "Panggilan Hidup Berkeluarga (Silabus PAK Kelas XII Semester 5)"
Posting Komentar